Sabtu, 14 Maret 2015

Tulisan TOU 2 Minggu 2

7 Kartun Yang Melegenda

1.    Let's & Go



Let's & Go adalah Anime yang bercerita tentang kisah kakak beradik yang sangat suka bermain tamiya. Retsu dan Go. Mereka mempunyai tamiya yang dinamakan Sonic dan Magnum. Masing-masing tamiya bisa mengeluarkan kemampuan khusus. Go memiliki kekuatan khusus yang bisa mengeluarkan tornado. Dimulailah pertualangan kakak beradik Retsu dan Go

2.     Crush Gear Turbo


Crash Gear adalah anime yang menceritakan seorang anak kecil bernama Mahha Masaru yang sangat menyukai permainan Crush Gear. Ia berusaha untuk gear fighter yang tangguh, namun kerap kalah dari para saingannya. Mahha dibantu oleh Maeda, pemilik toko Gear - Fujiwara Ginjirou. Ia terus belajar untuk bisa bergabung dengan Sanama Laboratory dan bermain bersama Akusawa Yuu. Tapi tentu upaynya ini juga mendapat rintangan dari organisasi elit ZET.

3.    Ghost At School


Ghost At School adalah Kartun Jepang yang bergenre horor ini juga sangat seru untuk di tonton. Anime yang menceritakan tentang Satsuki dan adiknya, Kenichiro yang baru pindah ke sekolah baru. Namun tak disangka ternyata sekolah itu berhantu. Salah satu hantu yang bernama Amanojaku masuk ke dalam tubuh kucing mereka. Mereka harus menaklukkan seluruh hantu di sekolah itu untuk mengeluarkan Amanojaku dari tubuh kucing mereka. 

4.     Nube

Nube adalah anime yang mengisahkan tentang seorang guru ahli roh yang bernama Nube. Dia merupakan seorang guru serta wali kelas 5-3 di SD Domori. Selain berprofesi sebagai seorang guru. Nube juga sering diminta bantuan untuk melindungi kota Domori dari gangguan roh-roh jahat dengan meminjam kekuatan dari tangan setan yang terkurung pada tangan kirinya.

5.    Digimon

Digimon adalah anime yang menceritakan sebuah digital monster, anime ini mempunyai fase Evolusi. Kisah ini berawal ketika 7 anak berpindah dimensi kedalam dunia Digital. Sebuah dunia yang aneh dimana penghuninya adalah makhluk yang disebut dengan Digimon. Ketujuh anak itu pada akhirnya sadar bahwa mereka adalah anak-anak yang terpilih untuk melindungi Dunia Digital dari Digimon yang jahat seperti Devimon dan Vandemon.

6.     Captain Tsubasa

Captain Tsubasa adalah kartun Jepang yang yang sangat popular di zamanya. Anime ini menceritakan tentang perjuangan seorang Tsubasa Ozora yang membawa klub sepakbola sekolahnya yang tergolong lemah menjadi seorang juara.

7.    Yugioh
Seorang anak muda bernama Yugi agak kecil untuk anak seusianya dan sering menjadi korban ditindas. Suatu hari kakeknya, yang memiliki toko kartu lokal, memberi Yugi teka-teki Mesir kuno, yang disebut Millenium Puzzle, untuk memecahkan. Setelah akhirnya memecahkan itu, Yugi mendapatkan semangat dari leluhur konu yang bersemahyam di dalam melenium puzzle , yang disebut Yami kemudian menjadi bagian dari Yugi dimulailah pertualangan yugi dan teman temanya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar